TERKINI

Camat Mande Tegaskan, Jangan Sampai Ada Pemotongan Atau Pungutan Kepada Penerima Bantuan DD

Apr 20 2022324 Dilihat

CIANJUR | JurnalPagi.id – Camat Kecamatan Mande Rella Nurrela tegaskan Jangan Sampai Ada RT ataupun RW serta Perangkat Pemerintahan Desa yang melakukan tindakan pemungutan kepada para penerima bantuan Dana Desa di Wilayahnya.

Hal tersebut disampaikan kepada awak media melalui sambungan telfon, ia mengatakan bahwa bantuan Dana Desa merupakan bantuan pemerintah dan itu merupakan amanah yang harus diterima masyarakat langsung untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.

” Sudah jelas apapun itu yang namanya uang negara adalah uang amanah apalagi itu BLT harus disampaikan ke penerima langsung dan itukan untuk memenuhi hajat hidupnya,” katanya, Rabu (20/04/22).

Rella Nurrela menegaskan bahwa apapun alasannya meminta atau memungut bantuan Dana Desa pihaknya akan memberikan sanksi dikatakannya bahwa itu merupakan tindak pidana.

” Sejauh ini tidak ada laporan, dan mudah mudahan tidak ada hal seperti itu, dan saya menghimbau kepada para RT RW dan perangkat desa jangan melakukan pemungutan, apapun alasannya dan berapapun pungutannya  karena itu jelas merupakan Pidana,”tegasnya.

(ujk)

Baca juga :  Sisa Penggunaan Anggaran Pilkada. PUSAKA: Komisi I Harus Gunakan Hak Pengawasan Dan Investigatifnya
Share to

Related News

Sisa Penggunaan Anggaran Pilkada. PUSAKA...

by Mar 27 2025

Pasuruan | Jurnalpagi.id – Selain disoal oleh Komisi I DPRD kabupaten Pasuruan, sisa penggunaa...

Jelang Lebaran HR Club Pasuruan Berbagi ...

by Mar 25 2025

Pasuruan | jurnalpagi.id – Organisasi yang anggotanya berisikan HRD perusahaan atau HRD Club d...

Owner Cesa Little Garden Gelar Tasyakura...

by Mar 24 2025

Pasuruan | jurnalpagi.id – Pengusaha muda asal Pasuruan Decky Triyoga yang sukses mengembangka...

BPJS Kesehatan Pasuruan Pastikan Akses L...

by Mar 21 2025

Pasuruan | Jurnalpagi.id – BPJS Kesehatan terus menunjukkan komitmennya untuk memastikan bahwa...

4000 Jiwa Lebih, Warga Kota/Kab Pasuruan...

by Mar 20 2025

Pasuruan | jurnalpagi.id – Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan mencatat angka ...

Agenda Rutin Tahunan, INACO Berbagi Kepa...

by Mar 20 2025

Pasuruan | jurnalpagi.id – Bersama masyarakat sekitar perusahaan dan stakeholder terkait, PT N...

No comments yet.

Sorry, the comment form is disabled for this page/article.
back to top