TERKINI

Kecelakaan Lalulintas Tewaskan Seorang Remaja Tak Beridentitas

Apr 01 2022460 Dilihat

Cianjur, JurnalPagi.id – Telah terjadi kecelakaan lalulintas di jalan raya Bandung -Cianjur tepatnya di
depan Kantor Kecamatan Haurwangi Kabupaten Cianjur sekitar pukul 11,30 Wib, Jumat (01/04/22).

Informasi yang dapat dihimpun, kecelakaan lalulintas mengakibatkan motor Beat Nopol F -5208-TL yang melaju dari arah Bandung menuju Cianjur dan mobil Ayla dengan Nopol -D-1520 XO melaju dari arah Cianjur menuju Bandung setibanya di depan Kantor Kecamatan Haurwangi terjadi tabrakan maut.

Seorang remaja tanpa identitas dengan mengenakan kaos warna merah lengan panjang mengendarai motor dengan kecepatan tinngi hendak mendahului mobil yang berada didepannya namun tak sesampaian dan datang mobil Ayla Dengan Nopol -D-1520 XO melaju dari arah Cianjur hingga terjadi kah tabrakan adu banteng di bahu jalan sebelah kanan. (Ujk)

Baca juga :  Keresahan Warga Dusun Kedamean Akan Limbah Perusahaan Masih Belum Berakhir
Share to

Related News

Terdampak Limbah PT SC, Warga Kedamean K...

by Des 02 2024

Pasuruan | jurnalpagi.id – Warga Dusun KedamaianDesa Kepulungan, Kecamatan Gempol berunjuk ras...

Serunya Belajar Seduh Kopi ke Barista Di...

by Des 01 2024

Mojokerto | jurnalpagi.id – Kopi, minuman yang kerap disebut sebagai penghilang rasa kantuk in...

Kabupaten Pasuruan Jadi Salah Satu Barom...

by Nov 23 2024

Pasuruan | jurnalpagi.id – Aryo Seno Bagaskoro atau Seno melihat potensi yang ada di Kabupaten...

Keresahan Warga Dusun Kedamean Akan Limb...

by Nov 22 2024

Pasuruan | jurnalpagi.id – Warga sekitar PT. Cargill Sorini (SC) tepatnya Dusun Kedamean, Desa...

PIJAR Minta KLHK Berikan Sanksi Tegas Pa...

by Nov 22 2024

Pasuruan | Jurnalpagi.id – Dugaan pencemaran lingkungan yang dilakukan PT Cargill Sorini (CS) ...

DLH Segel Saluran Pembuangan Limbah CV H...

by Nov 20 2024

Pasuruan | jurnalpagi.id – Pemerintah kabupaten Pasuruan melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) ...

No comments yet.

Sorry, the comment form is disabled for this page/article.
back to top